Aluminium composite panel akan membuat gedung lebih menawan dan terkesan mewah. Aluminium Composite panel memiliki berbagai macam warna yang dapat di sesuaikan dengan kebutuhan. Pada artikel kali ini kami akan membahas tentang Spesifikasi Teknis ACP.
Table of Contents
Merek ACP Terbaik
ACP adalah material yang dibutuhkan pada setiap konstruksi bangunan, baik untuk kepentingan pribadi maupun untuk bangunan komersial. Produk luar biasa ini menawarkan solusi tak terhingga untuk para arsitek gedung dan kepada Anda yang menginginkan penampilan baru bagi bangunan Anda.
Untuk mendapatkan hasil yang bagus tentu Anda harus pintar juga dong dalam memilih merek yang berkualitas dan tentunya dapat di pertanggung jawabkan, seperti memiliki garansi tertulis atau semacamnya, karena ACP akan di gunakan dalam waktu yang sangat panjang.
Salah satu merek ACP terbaik yaitu Goodsense dan GRH. Goodsense memiliki lapisan PVDF yang dapat diaplikasikan untuk eksterior sedangkan GRH memiliki lapisan PE untuk interior bangunan Anda. Keduanya memiliki pilihan warna dan motif yang beragam dan ketebalan hingga 4 mm.
Spesifikasi Teknis ACP Ex GOODSENSE
Ketentuan Umum
Aluminium Composite Panel adalah bahan finishing fasade yang mudah perawatan dan
memberikan tampilan yang mewah dan elegant. Pemasangan Aluminium Composite Panel
pada suatu gedung harus memperhatikan beberapa hal sebagai berikut:
- Aplikator wajib mengadakan pemeriksaan dan pengukuran ukuran dinding / plafon pada
area yang akan dipasang ACP tersebut. - Aluminium Composite Panel yang di pasang memiliki modul 1,20 x 1,20 cm atau sesuai
gambar perencanaan. - Pekerjaan pemasangan penutup harus lengkap dengan rangka hollow aluminium dan
accessorisnya. - Bahan yang dipasang harus sesuai dengan contoh yang sudah disetujui pemberi tugas dan
perencana. - Tenaga Ahli Pekerjaan ini harus dilaksanakan oleh tenaga yang ahli dan berpengalaman di
dalam bidang pemasangan Aluminium Composite Panel.
Setiap pekerjaan ACP GOODSENSE akan disertakan beberapa dokumen yaitu :
- Certificate of origin ( COO ) – sertifikat keaslian produk
- Certificate of Manufacture (COM ) – sertifikat produksi
- Sertifikat garansi warna (10 – 20 tahun )
Persyaratan Bahan Aluminium Composite Panel
Semua pekerjaan ACP harus dikerjakan sesuai dengan standar dan spesifikasi dari pabrik. Bahan – bahan yang memenuhi standar antara lain :
ACP GOODSENSE PVDF (GOOD PE CORE)
- AAMA : Architectural Aluminium Manufactures Association
- ASTM : American Standard for Testing Materials
- EN : European Standard
1. Bahan Aluminium Composite Tebal 4 mm terdiri dari :
- 0,5 mm Aluminium ALLOY 5005
- 3.0 mm Polietilen
- 0,5mm Aluminium
2. Finished
- Flourocarbon factory finished / PVDF KYNAR 500
- COATING : PPG ( 2 Layer >= 25 micron )
- GARANSI 15 TAHUN ( Alloy 3003 )
- GARANSI 20 TAHUN ( Alloy 5005 )
3. Ukuran Size 1,22 x 2,44 dan 1,22 x 4,88 ( Custome size )
4. Produk : Ex GOODSENSE.
ACP GOODSENSE PVDF ( FIRE RETARDANT CORE )
- AAMA : American Architectural Manufactures Association
- ASTM : American Standard for Testing Materials
- EN : European Standard
1. Bahan Aluminium Composite Fire Retardant Tebal 4 mm terdiri dari :
- 0,5 mm Aluminium ALLOY 5005 H16 Front coating,
- 3.0 mm FR CORE
- 0,5mm Aluminium ALLOY 5005 H16 Back Coating
2. Finished
- Flourocarbon factory finished / PVDF KYNAR 500
- COATING : PPG ( 2 Layer >= 25 micron )
- GARANSI 15 TAHUN ( Alloy 3003 )
- GARANSI 20 TAHUN ( Alloy 5005 )
3. Ukuran Size 1,22 x 2,44 dan 1,22 x 4,88
4. Produk : Ex GOODSENSE
ACP GOODSENSE PVDF ( CORRUGATED CORE)
- AAMA : Architectural Aluminium Manufactures Association
- ASTM : American Standard for Testing Materials
- EN : European Standard
- TUV SUD : PBS Singapore
1. Bahan Aluminium Composite CORRUGATED Tebal 4 mm terdiri dari :
- 0,5 mm Aluminium ALLOY 5005 H16 Front coating,
- 3.0 mm ALUMINIUM CORE
- 0,5mm Aluminium ALLOY 5005 H16 Back Coating
2. Finished
- Flourocarbon factory finished / PVDF KYNAR 500
- COATING : PPG (2 layer >= 25 micron)
- GARANSI 20 TAHUN
3. Ukuran Size 1,22 x 2,44 dan 1,22 x 4,88
4. Produk : Ex GOODSENSE
Teknis Pemasangan
- Pasang breket besi siku pada lokasi bangunan yang ingin ditutup menggunakan ACP sebagai dudukan utama, serta sebagai Lot Bangunan.
- Pasang Rangka Hollow sebagai dudukan dan pegangan ACP.
- Pasang ACP yang sudah terpasang dengan Stiffner disekeliling bendingnya.
- Atur dudukan ACP agar mendapatkan posisi yang sesuai, berikan jarak antara ACP dengan ACP sebagai Natt untuk memperindah bentuk bangunan
Harga Aluminium Composite Panel
Harga dinding ACP cukup beragam, dan didasarkan pada jenis, ketebalan dan panjang dari ACP itu sendiri. Harganya mulai dari 200 ribuan hingga 700 ribuan perlembar. Harga dapat disesuaikan dengan jumlah pembelian.
NO | JENIS | HARGA |
---|---|---|
1 | ACP GRH | 200-500 ribuan |
2 | ACP GOODSENSE | 600-700 ribuan |
Harga diatas dapat berubah sewaktu waktu berdasarkan harga dollar di pasaran. Warna dan motif akan mempengaruhi harga ACP, jadi pastikan jenis ACP apa yang Anda butuhkan sebelum membeli ACP.
Bagi Anda yang mencari Aluminium Composite Panel untuk bangunan Anda, kami menyediakan Aluminium Composite Panel (ACP) sebagai material bangunan Anda. Tentu dengan harga yang lebih menarik dan kompetitif, ini dikarenakan Aluminium Composite Panel (ACP) yang kami jual merupakan merek GOODSENSE dan merek GRH. Aluminium Composite Panel (ACP) yang sudah teruji kualitasnya.
Anda bisa mendapatkan produk ACP GOODSENSE dan GRH di toko bangunan terdekat atau distributor resmi ACP GOODSENSE dan GRH yaitu PT. GRHA Sinar Arya. Silakan hubungi kami untuk pemesanan ACP GOODSENSE dan GRH.
Terima kasih telah membaca artikel ini sampai akhir. Semoga bermanfaat dan dapat menambah pengetahuan Anda tentang Spesifikasi Dan Teknis Pemasangan ACP. Nantikan berbagai tips dan inspirasi-inspirasi lainnya hanya di acpgoodsense.com.
PT. GRHA SINAR ARYA
Hubungi : 0811 6902 888
WhatsApp : GSA Indonesia