Lompat ke konten
Beranda » Lem Kaca Semarang

Lem Kaca Semarang

lem kaca semarang

Anda sedang mencari silicone sealant atau yang biasa di kenal dengan lem silikon atau lem kaca di Semarang? Kami akan memberikan informasi kepada Anda tentang Lem Kaca Yang Paling Dicari Di Semarang. Silahkan di baca ya, semoga bermanfaat.

Pengertian Silicone Sealant

Silicone Sealant adalah polimer yang mencakup senyawa inert dan sintetis yang terdiri dari unit pengulangan siloksan, yang merupakan rantai atom silikon bergantian dan atom oksigen, yang sering di gabungkan dengan karbon atau hidrogen. Biasanya tahan panas dan seperti karet, dan digunakan dalam sealant, perekat, pelumas, obat-obatan, peralatan masak, dan isolasi termal dan listrik. Beberapa bentuk umum meliputi minyak silikon, karet silikon, resin silikon, dan kaleng silikon.

Silicone Sealant atau biasa di sebut lem silikon atau lem kaca adalah salah satu zat yang di gunakan untuk mencegah masuknya cairan melalui permukaan atau sambungan pada material tertentu. Lem multi fungsi ini dapat di gunakan sebagai lem untuk kontruksi, perekat, dan pengisi celah (Gap-filling) pada suatu benda.

Jenis Silicone Sealant

Silicone sendiri memiliki varian sebagai berikut:

Silikon Asam

Ciri-ciri silikon asam :

  • Berbau Asam, karena mengandung zat kimia asam
  • Cepat Kering, karena zat asam di dalam silicone
  • Murah, karena bahan dasar silikon hanya ±50%
  • Elastis, silikon memiliki tekstur yang lentur ketika sudah kering

Silikon Netral

Ciri-ciri silikon netral :

  • Tidak berbau asam
  • Lama kering
  • Mahal, karena bahan dasar silikon ±80-90%
  • Tidak begitu elastis jika dibandingkan dengan silikon asam

Fungsi Silicone Sealant

Secara umum, sealant digunakan untuk keperluan konstruksi bangunan dan industri, untuk menutup ruang atau celah di antara dua material agar terhindar dari kebocoran air. Tidak hanya material bangunan seperti jendela dan kusen pintu, namun sealant juga dapat di aplikasikan pada area bak mandi, ventilasi ruangan, atap, dan area bangunan lainnya.

Tiga fungsi dasar dari sealant adalah mengisi celah antara dua material, membentuk lapisan pelindung/pembatas, serta mempertahankan usia dan kondisi kualitas properti.

Lem Sealant memiliki banyak manfaat, dengan daya rekatnya yang kuat, Anda bisa dengan mudah merekatkan material-material seperti kaca, logam, uPVC, plastik, ACP (Aluminium Composite Panel) dan material lainnya.

Kelebihan Silicone Sealant

Tahan terhadap perubahan suhu, sinar UV, mudah beradaptasi terhadap rentang temperature yang luas, melekat secara baik pada permukaan tidak berpori, melekat pada kaca, lebih cepat masa pengeringnya, aplikasi glass to glass, aluminium to glass dan lain-lain.

  • Tahan berbagai konsisi cuaca, Silikon sealant GRH memiliki kekuatan yang lebih baik terhadap sinar matahari dan cuaca ekstrim. Sehingga tidak akan mengalami penurunan peforma atau melemahnya perekatan sealant.
  • Serbaguna, Silicone Sealant GRH dapat digunakan untuk segala kebutuhan
  • Bersifat elastis, Sifat elastis ini dibutuhkan pada setiap konstruksi bangunan. Karena bangunan selalu mengalami pemuaian. Elastisitas yang kurang baik dapat menyebabkan dinding atau material lain mengalami keretakan.
  • Merekat sangat kuat, Selain memiliki elastisitas yang sangat baik, silicone sealant GRH juga merekat sangat kuat pada setiap material.
  • Dapat digunakan sendiri, Dengan kualitas dan performa yang sangat baik, silicone sealant GRH juga dapat digunakan dengan mudah. Anda tidak perlu meggunakan jasa profesional untuk menggunakan lem silikon pada bangunan atau barang Anda.
  • Daya tahan lama, Karena silicone sealant GRH tahan terhadap berbagai cuaca, membuatnya dapat bertahan  lama hingga 20 tahun. Namun perlu diingat, daya tahan yang baik diperoleh jika penggunaannya sesuai dengan ketentuan.

Hal Yang Perlu Di Perhatikan Saat Membeli Lem Kaca

Sebelum membeli lem silikon anda harus memastikan beberapa hal berikut:

  1. Merk Jelas
  2. Pastikan Distributor Tunggal
  3. Garansi tertulis
  4. Kantor jelas
  5. Ketahui Kualitasnya

Kenapa hal ini penting? karena saat sekarang ini ada banyak sekali merk yang tidak jelas asal usulnya, merk yang hilang timbul, tidak ada garansi, sehingga kualitas produk menjadi tidak jelas dan hal ini tentunya bisa merugikan anda sebagai pembeli.

lem kaca semarang

Silicone Sealant GRH

GRH hadir untuk memenuhi kebutuhan dan keperluan anda, yang di buat dengan teknologi tinggi dan modern. Produk-produk GRH di lengkapi dengan berbagai fungsi dan keunggulan, tentunya yang sesuai dengan kebutuhan anda. GRH juga menyediakan berbagai macam tipe yang dapat di gunakan untuk kebutuhan pengaplikasian pada in door maupun out door.

Lem Kaca Semarang Bergaransi

Kepuasan pelanggan tentu menjadi perioritas Kami, untuk memberikan pelayanan terbaik dan membuktikan bahwa produk telah melalui uji kualitas, kami memberikan garansi pada setiap pembelian.

No
Nama
Harga
Garansi
1
Sealant Asam
23rb-30rb
3 Bulan
2
Sealant Netral
30rb-55rb
3 Bulan

Anda bisa mendapatkan produk Silicone Sealant GRH di toko bangunan terdekat atau distributor resmi Silicone Sealant GRH yaitu PT. GRHA Sinar Arya. Silakan hubungi nomor kami pada akhir artikel ini untuk pemesanan Silicone Sealant GRH.

 

Terima kasih telah membaca artikel ini sampai akhir. Semoga bermanfaat dan dapat menambah pengetahuan Anda tentang Lem Kaca Semarang. Nantikan berbagai tips dan inspirasi-inspirasi lainnya hanya di acpgoodsense.com.

PT. GRHA SINAR ARYA

Hubungi : 0811 6902 888
WhatsApp : GSA Indonesia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *