Haloo masyarakat Dumai dan sekitarnya. Anda sedang mencari distributor acp wilayah dumai? Pada artikel kali ini kami akan membahas tentang Distributor ACP Dumai.
Table of Contents
Aluminium Composite Panel (ACP)
Aluminium composite panel atau ACP merupakan material khusus yang umumnya digunakan untuk melapisi dinding bangunan baik out door maupun in door. Bahan pembuatnya yakni perpaduan antara plat aluminium dengan bahan composite. ACP ini terdiri dari bahan non aluminium polytthylene yang disatukan di antara dua lembaran aluminium.
ACP masih menjadi salah satu material bangunan favorit bagi para developer khususnya para pelaku industri properti. Penggunaan ACP dalam dunia konstruksi dapat memberikan nilai plus pada bangunan, yaitu berupa tampilan yang elegan, mewah dan artistik.
Jenis Aluminium Composite Panel (ACP)
Material ACP dapat dipasang di dalam ruangan ataupun dipasang pada fasad bangunan. Yang membedakannya adalah tingkat ketebalan yang digunakan dan finishing coatingnya.
Jenis ACP menurut lapisan catnya terdiri dari 2 macam, yaitu :
- Jenis Polyester (PE)
Jenis Polyester (PE) biasanya banyak digunakan untuk interior bangunan. ACP tipe PE lebih murah di pasaran dikarenakan lebih tipis yang hanya menggunakan 1 kali lapisan. Interior yang dapat menggunakan jenis Polyester seperti kitchen set, lemari, meja dan lain sebagainya. - Jenis PVDF (Poly Vinyl De Flouride)
Jenis PVDF (Poly Vinyl De Flouride) biasa digunakan untuk eksterior bangunan. Hal ini karena jenis PVDF memiliki keunggulan tahan terhadap segala jenis cuaca. Hal inilah yang membuat warna dapat lebih tahan lama meksipun terkena hujan dan panas. Untuk eksterior, PVDF lebih direkomendasikan dibanding jenis Polyester (PE).
Untuk interior ruangan, umumnya ACP menggunakan lapisan polyester (PE) yang lebih tipis. Sedangkan untuk eksterior, ACP butuh lapisan yang lebih kuat, yakni finishing coating PVDF.
Ukuran standar ACP
Umumnya acp di produksi dengan ketebalan standard berkisar mulai dari 1 – 10 mm dan lebar 1.200 – 1.600 mm. Adapun untuk lapisan aluminium pada kedua sisi berkisar mulai dai 0,3 mm – 0,5 mm. Dengan kata lain, dapat dikatakan ukuran standard acp yakni sekitar 1220 mm x 2440 mm. Meskipun memiliki bobot ringan yakni sekitar 3,5 – 5,6 kg per meter², acp sangat kokoh dan kuat dalam konstruksi.
Alasan memilih ACP
- Permukaan yang rata dan halus
- Daya tahan yang cukup tinggi terhadap cuaca dan iklim
- Bahan yang bagus untuk dekorasi baik interior maupun eksterior
- Mudah diaplikasikan dalam berbagai desain konsep modern
- Tersedia dalam berbagai warna dan motif
- Mudah dibentuk, dilipat, dibor dan dilengkungkan dengan menggunakan peralatan konvensional ataupun peralatan sederhana lainnya
- Jenis PVDF terbuat dari polyethylene sehingga lembarannya tahan api
ACP Di Dumai
PT. Grha Sinar Arya adalah Distributor Aluminium Composite Panel Indonesia yang bertekad menjadi yang terbaik dalam industry Aluminium Composite Panel dan berfokus pada kepuasan pelanggan. Dengan pengalaman lebih dari 10 tahun dan berfokus pada kepuasan pelanggan. Anda dapat mengandalkan kami untuk berbagai proyek anda. Kami menawarkan berbagai produk berkualitas yang dapat disesuaikan dengan segala kebutuhan anda.
ACP GOODSENSE
ACP Goodsense dengan bangga menyatakan bahwa kualitas tidak pernah terganggu apalagi dengan berbagai penghargaan yang didapat di tingkat dunia. Dengan upaya terus menerus tersebut, ACP Goodsense adalah keseimbangan antara kualitas dan harga terbaik, di jamin sangat kompetitif.
ACP GOODSENSE memiliki 3 produk berbeda dengan kelebihan masing-masing. Berikut jenis ACP Goodsense.
- ACP GOODSENSE PE, merupakan ACP GOODSENSE yang sering digunakan di pasaran.
- ACP GOODSENSE Fire Retardant (FR), merupakan ACP GOODSENSE yang tahan terhadap api. Jika terbakar hanya mengeluarkan asap putih yang tidak berbahaya.
- ACP GOODSENSE Corrugated, merupakan ACP GOODSENSE yang terbuat dari bahan aluminium tanpa campuran bahan lain. Karena bahan keseluruhannya adalah aluminium, ACP GOODSENSE Corrugated menjadi ACP paling ringan pada saat ini. Selain itu, ACP GOODSENSE Corrugated juga sudah memiliki Fire Retardant. Sehingga tahan terhadap api.
ACP GRH Pekanbaru
ACP GRH adalah sub brand dari ACP Goodsense. Kualitas dari ACP GRH tidak kalah jauh dari ACP Goodsense. ACP GRH memiliki varian warna dan motif ACP yang lebih banyak dengan harga yang lebih terjangkau. Ketebalan dari Aluminium Composite Panel GRH yaitu 3mm dan 4mm. Cocok digunakan untuk eksterior maupun interior.
Berikut 2 jenis yang dimiliki ACP GRH menurut ketebalannya.
- ACP GRH PVDF, merupakan ACP GRH dengan ketebalan 4mm. Dapat digunakan untuk eksterior maupun interior.
- ACP GRH PE, merupakan ACP GRH dengan ketebalan 3mm. Disarankan untuk digunakan pada interior.
Produk GRH cocok buat Anda yang ingin membeli ACP dengan harga yang ramah dikantong namun tetap berkualitas.
Anda bisa mendapatkan produk ACP GOODSENSE dan GRH di toko bangunan terdekat atau distributor resmi ACP GOODSENSE dan GRH yaitu PT. GRHA Sinar Arya. Silakan hubungi nomor kami pada akhir artikel ini untuk pemesanan ACP GOODSENSE dan GRH.
Terima kasih telah membaca artikel ini sampai akhir. Semoga bermanfaat dan dapat menambah pengetahuan Anda tentang Distributor ACP Dumai. Nantikan berbagai info dan inspirasi-inspirasi lainnya hanya di acpgoodsense.com.
PT. GRHA SINAR ARYA
Hubungi : 0811 6902 888
Sosial media kami :